Menag Pastikan 96.3 Persen Jemaah Haji Tahun 2022 Sudah Lunasi Biaya

- 30 Mei 2022, 17:24 WIB
Menag Yaqut Cholil Qoumas saat rapat kerja di DPR RI / PMJ News
Menag Yaqut Cholil Qoumas saat rapat kerja di DPR RI / PMJ News /

Adapun untuk jemaah haji khusus yang berhak melunasi sebanyak 6.664 jamaah, yang sudah melunasi 6.092 jemaah.

"Yang belum melunasi 572, yang sudah lunas dihitung persentasenya 91,42 persen," ucap Yaqut menambahkan.

Selain itu, Yaqut juga mengatakan sebanyak 108.736 dokumen jemaah haji sudah selesai terverifikasi. Sedangkan 94.080 anggota jemaah sudah melakukan scan bukti vaksin Covid-19.

Baca Juga: Jangan Melaut Malam Ini! Bakal Terjadi Fenomena Bulan Hitam

"Dokumen yang sudah selesai diverifikasi itu ada sekitar 108.736 dokumen, belum seluruhnya," kata Yaqut sebagaimana dikutip dari PMJ News.

"Kemudian scan vaksin Covid-19 ada 94.080 jemaah atau 86,53 persen dan scan foto 106.816 jamaah atau 98,24 persen," kata dia menundaskan.***

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah