Penukaran Uang Baru Idul Fitri 2022 Sudah Dibuka, Ini Cara Pemesanan Via Online

- 11 April 2022, 07:40 WIB
Bank Indonesia (BI) kembali menyediakan layanan tukar uang baru untuk masyarakat. Simak syarat dan Cara Tukar Uang Baru Buat Lebaran
Bank Indonesia (BI) kembali menyediakan layanan tukar uang baru untuk masyarakat. Simak syarat dan Cara Tukar Uang Baru Buat Lebaran /ARIF FIRMANSYAH/ANTARA FOTO

1. Siapkan KTP

2. Buka laman pintar.bi.go.id

3. Pilih menu penukaran "Uang Rupiah melalui Kas Keliling"

4. Pilih provinsi penukaran uang melalui kas keliling terdekat, lalu klik "Lihat Lokasi"

5. Pilih lokasi dan tanggal jadwal penukaran uang baru di Bank Indonesia sesuai kuota yang tersedia

6. Lakukan pengisian data pemesanan seperti nama, NIK, nomor telepon, dan email

7. Mengisi jumlah lembar uang baru yang diinginkan

8. Selesaikan pesanan dan simpan atau cetak bukti pemesanan.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x