Resmi Dibuka, Ini Tips Agar Lolos Prakerja Gelombang 24, Buruan Daftar Disini!

- 17 Maret 2022, 12:24 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 24 Resmi Dibuka Hari ini? Perhatikan ini Agar Bisa Lolos dan Langsung Ikut Pelatihan!
Kartu Prakerja Gelombang 24 Resmi Dibuka Hari ini? Perhatikan ini Agar Bisa Lolos dan Langsung Ikut Pelatihan! /Instagram @prakerja.go.id

Berikut cara membuat akun di www.prakerja.go.id:

Buka www.prakerja.go.id pada browser handphone atau komputer

Siapkan nomor Kartu Keluarga serta NIK kamu

Masukkan data diri dan ikuti petunjuk pada layar

Siapkan kertas dan alat tulis untuk mengikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar secara online

Klik “Gabung” pada Gelombang yang sedang dibuka.

Baca Juga: Doyoung, Mark, dan Haechan NCT akan Rilis Lagu Baru Bersama Proyek Baru SM STATION

Pada saat ini mendaftar Kartu Prakerja gelombang 24, siapkan dua dokumen penting

Namun, sebelum membuat akun, simak dulu syarat-syarat mendaftar Kartu Prakerja:

1.WNI berusia 18 tahun ke atas.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Instagram prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah