Hasil SKD CPNS Tahap 2 Diumumkan, Ini 3 Cara Cek Termasuk Link Tiap Instansi

- 13 November 2021, 06:59 WIB
Pengumuman hasil SKD CPNS 2021*/Instagram@bkdjatim
Pengumuman hasil SKD CPNS 2021*/Instagram@bkdjatim /

Dikutip dari sejumlah medis sosial instansi, ada dua cara pengumuman yakni lewat SSCASN atau instansi terkait.

Untuk Pemprov Jatim akan diumumkan melalui https://bkd.jatimprov.go.id/statis-79.html

"Pegumuman hasil SKD CPNS dan peserta yang dinyatakan lulus berhak mengikuti SKB dan hasil seleksi kompetensi dan masa sanggah PPPK Non Guru akan diumumkan tanggal 13 November 2021," tulis instagram @bkdjatim.

Baca Juga: 4 Hari Lagi SKB CPNS 2021, Simak Syarat yang Harus Ditaati, Ada yang Baru?

Basarnas pun akan mengumumkan hasil CPNS, tanggal 13 November 2021, hari ini.

"CPNS Basarnas akan diumumkan besok," tulis insta story @basarnas.cpns.

Disejumlah pemerintah daerah bahkan telah mengumumkan tanggal 12 November 2021, seperti Pemkot Tebingtinggi, Pemkab Pidie Jaya, Pemkot Medan, Binjai dan beberapa daerah lainnya.

Lantas bagaimana cara ceknya?

Ada 2 cara yakni melalui:

1. Laman SSCASN

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x