Jadwal, Syarat dan Materi Kompetensi PPPK Non Guru 2021, Cek Disini

- 18 September 2021, 09:09 WIB
Suasana Tes CPNS dan PPPK 2021
Suasana Tes CPNS dan PPPK 2021 /Instagram/@bkngoidofficial

• Pensil kayu biru

• surat bukti non reaktif covid 19 (Swab atau rapid)

Selain itu, peserta juga diimbau untuk hadir 90 menit sebelum pelaksanaan seleksi sesuai dengan sesi ujiannya.

Terkait pakaian, peserta diwajibkan mengenakan kemeja putih polos tanpa corak, celana panjang/rok warna hitam polos tanpa corak (bukan jeans), jilbab warna hitam (bagi pengguna jilbab), serta sepatu pantofel tertutup berwarna gelap.

Kemudian, untuk materi dan jumlah soal PPPK Non Guru 2021, simak penjelasan dibawah ini :

Untuk  Seleksi Kompetensi terdiri dari materi:

• Seleksi Kompetensi Teknis

• Seleksi Kompetensi Manajerial

• Seleksi Kompetensi Sosiokultural

• Wawancara (berbasis komputer)

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x