KJP Plus Tahap 2 Cair, Tahap I Pendaftaran, Tiap Siswa dapat 250 Ribu

- 8 Maret 2021, 07:54 WIB
Kartu KJP
Kartu KJP /

Yuk, dukung Pemprov DKI Jakarta untuk meningkatkan kualitas pendidikan dengan KJP Plus!," tulis di instagram Dinas Pendidikan DKI Jakarta.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Dinas Pendidikan DKI Jakarta (@disdikdki)

Lantas apa-apa yang bakal didapat bagi pelajar yang menerima bantuan?

Besaran dana KJP Plus tahun 2020 Tahap 2 yang diterima para siswa per bulan

- SD/MI/SDLB Rp250.000
- SMP/MTs/SMPLB Rp300.000
- SMA/MA/SMALB Rp420.000
- SMK Rp450.000
- PKBM Rp300.000

Selain itu siswa di sekolah swasta mendapatkan tambahan untuk SPP

- SD/MI/SDLB Rp130.000
- SMP/MTs/SMPLB Rp170.000
- SMA/MA/SMALB Rp290.000
- SMK Rp240.000

Baca Juga: Al Mulai Jujur soal Andin, Mama Rosa Kaget dan Tak Percaya, Sinopsis Ikatan Cinta 8 Maret

Cara cek pencairan KJP Plus Tahun 2020 Tahap 2:

- Klik https://kjp.jakarta.go.id
- Pilih menu Pencairan dan klik Periksa Status Penerimaan KJP di sidebar kiri
- Pengecekan status pencairan KJP Plus tahun 2020 tahap 2 masuk laman https://kjp.jakarta.go.id/kjp2/public/cekStatusPenerima.php
- Isi NIK, Pilih Tahun, dan Pilih Tahap untuk verifikasi penerima bantuan pendidikan
- Klik Cek.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah