7 Weton Ini Diyakini Orang Jawa Memiliki Energi Positif, Keberuntungan Selalu Menyertai

- 7 Maret 2021, 19:23 WIB
Ilustrasi weton yang akan hidup enak
Ilustrasi weton yang akan hidup enak /Pixabay/ptra

PORTAL SULUT - Bagi masyarakat Jawa Weton adalah bagian sangat penting dan mengakar dalam kehidupan sehari-hari.

Masyarakat Jawa suka mengaitkan weton di kelahiran untuk membangun rumah tangga, pasangan hidup, pernikahan, bepergian, hingga bercocok tanam.

Setiap weton memiliki makna ditinjau dari sudut pandang watak, perilaku, perbuatan dan sikap seseorang.

Baca Juga: Bagi Alumni Kartu Prakerja, Segera Penuhi Syarat Ini Agar Dapat Modal Usaha Lewat KUR

Weton juga sering dihubungkan dengan profesi dan kesuksesan orang. Merawat weton agar berwatak baik juga wajib dilakukan.

Diyakini, seseorang yang lahir memiliki weton akan berdampak pada kehidupan berdasarkan penelusuran energi.

Berikut ini 7 weton paling istimewa dan sakti tahun 2021 dikutip dari akun Youtube Jalan Pulang pada Minggu 7 Maret 2021.

Rabu Pahing

Hari rabu adalah watak yang bagus untuk menjadi pemimpin. Rabu pahing dikabarkan memiliki sifat seperti mendung, tergantung pada cuaca dan kondisi.
Sehingga orang memiliki sifat baik kepada orang yang berwatak Rabu tentu akan dibalas dengan yang baik.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x