Wasiat Syekh Ali Jaber, Selama Ramadhan Perbanyak Amalan Ini Maka Doa Langsung Dikabulkan Allah SWT

- 12 Maret 2024, 09:13 WIB
Syekh Ali Jaber.
Syekh Ali Jaber. /Tangkap layar YouTube TAMAN SURGA.NET

Sedekah selama Ramadhan, kata Syekh Ali Jaber adalah salah satu dari banyaknya amalan yang sangat dicintai Allah SWT.

Baca Juga: Ketika Sujud Ucapkan Doa Paling Mustajab Ini, Merugi Jika Tak Baca Amalan Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Allah SWT bahkan akan langsung mengabulkan doa orang yang rajin bersedekah selama bulan Ramadhan.

Syekh Ali Jaber mengatakan, Nabi Muhammad SAW adalah orang yang paling dermawan, dan kedermawanan Nabi sangat terlihat di bulan suci Ramadhan dengan bersedekah.

Dalam bersedekah, menurut Syekh Ali Jaber, sebaiknya dibarengi dengan doa seperti sedekahnya Nabi Muhammad SAW.

“Sedekah seperti Nabi Muhammad SAW yang dibarengi dengan doa,” ujar Syekh Ali Jaber.

Banyak, kata Syekh Ali Jaber, orang yang rajin bersedekah, namun terkadang lupa berdoa kepada Allah SWT.

“Banyak umat yang rajin bersedekah, namun sering lupa dibarengi dengan doa. Saat bersedekah dan dibarengi dengan doa, apalagi di bulan Ramadhan, maka Allah akan langsung mengabulkan doa kita lewat wasilah sedekah itu,” ujar Syekh Ali Jaber.

Lantas, doa yang seperti apa yang dipanjatkan kepada Allah SWT saat bersedekah?

Baca Juga: Lupa Sahur, Apakah Masih Bisa Berpuasa? Ini Kata Buya Yahya

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x