Alih-alih Dapat Pahala, Justru Dosa yang Didapat, Inilah Rahasia Dalam Berziarah, Menurut Ustadz Adi Hidayat

- 29 Oktober 2023, 23:27 WIB
Ilustrasi - Alih-alih dapat pahala, justru dosa yang Didapat, Inilah Rahasia Dalam Berziarah, Menurut Ustadz Adi Hidayat
Ilustrasi - Alih-alih dapat pahala, justru dosa yang Didapat, Inilah Rahasia Dalam Berziarah, Menurut Ustadz Adi Hidayat /

“Jika saya menziarahi anda, maka berarti saya mengunjungi anda,” ucap Ustadz Adi Hidayat.

Berziarah bukan hanya mengunjungi orang yang sudah wafat saja, tetapi juga untuk orang yang masih hidup, tempat-tempat umum dan lain-lain.

Baca Juga: 5 Hal Ini Menjadi Hak Istri yang Wajib Dipenuhi Suami, Kata Ustadz Abdul Somad

Jadi objek yang dikunjungi itu luas tidak hanya orang mati saja yang ada di makam, kata ustadz.

Kemudian Ustadz  Adi Hidayat menegaskan, bolehkah kita mengunjungi orang-orang yang sudah wafat dikuburnya?

"Boleh," tegas Ustadz Adi Hidayat.

Lalu apa yang kita lakukan di sana?

 "Kita mendoakan mereka," lanjutnya.

Nabi berkata dulu saya pernah melarang kalian untuk ziarah kubur maka sekarang berziarahlah.

Ustadz Adi Hidayat mengisahkan dulu ada larangan berziarah kubur karena iman orang-orang waktu itu masih lemah.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah