Inilah Sujud Yang Bisa Mengundang Dosa dan Sangat Dilarang Nabi SAW Kata Ustadz Adi Hidayat

- 30 Juni 2023, 22:41 WIB
Inilah Sujud Yang Bisa Mengundang Dosa dan Sangat Dilarang Nabi SAW Kata Ustadz Adi Hidayat
Inilah Sujud Yang Bisa Mengundang Dosa dan Sangat Dilarang Nabi SAW Kata Ustadz Adi Hidayat /editornews.id/

Hal ini sebagaimana dilansir Portal Sulut dari kanal YouTube Audio Dakwah yang diakses 30 Juni 2023

Selain itu, cara sujud yang dilarang oleh Nabi saw, adalah menempelkan siku ke bagian diafragma. Sujud seperti inilah yang kerap dilakukan oleh wanita.

Kata UAH sujud semacam ini berbahaya karena bisa membuat pernapasan terhambat.

Lebih berbahaya lagi bisa membuat kita meninggal di tempat.

Hal ini penting diperhatikan sebab posisi sujud merupakan posisi di mana darah dipompa dengan kencang dan langsung menuju otak.

Baca Juga: Ingin Rezeki Seluas Langit! Kata Mbah Moen: Jangan Lewatkan Subuh Nanti. Baca Wirid Ini

“Apabila posisi sujud dengan menyentuhkan siku ke diafragma, maka yang terjadi adalah kondisi deg-degan, aliran darah tertekan, dan menghambat pernapasan,” pungkas Ustadz Adi Hidayat.

Demikianlah cara sujud yang harus dihindari dalam sholat menurut Ustadz Adi Hidayat. Semoga bermanfaat.***

               

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah