Penjelasan Ustadz Adi Hidayat, Alasan Mulia Dibalik Dilarangnya Potong Kuku dan Rambut Sebelum Berkurban

- 26 Juni 2023, 22:14 WIB
Penjelasan Ustadz Adu Hidayat, Alasan Mulia Dibalik Dilarangnya Potong Kuku dan Rambut Sebelum Berkurban
Penjelasan Ustadz Adu Hidayat, Alasan Mulia Dibalik Dilarangnya Potong Kuku dan Rambut Sebelum Berkurban /Instagram @seuntai_katakata/

PORTAL SULUT – Dalam salah satu tausiyahnya Ustadz Adi Hidayat beri penjelasan alasan dibalik dilarangnya potong kuku dan rambut sebelum kurban.

Dalam menyambut hari raya Idul Adha, ada salah satu hal yang biasanya tidak kita lakukan ketika berniat berkurban, yaitu memotong kuku dan rambut.

Hal ini bukanlah tanpa alasan, Ustadz Adi Hidayat dalam ceramahnya menjelaskan hukum larangan potong kuku dan rambut bagi orang yang akan melakukan kurban Idul Adha.

Baca Juga: Amalan Selepas Sholat Maghrib! Kerjakan Agar Diberikan Kelancaran Rezeki dan Berkah Menurut Mbah Moen

Menurutnya, larangan memotong kuku dan rambut sebelum melakukan kurban adalah sahih.

Ustadz Adi Hidayat juga menjelaskan tentang alasan mulia mengapa memotong kuku dan rambut dilarang sebelum berkurban.

Lantas, apa sebenarnya alasan potong kuku dan rambut tersebut dilarang?

Dikutip Portalsulut.com dari kanal YouTube Ceramah Pendek pada 26 Juni 2023, Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tentang hukum dari larangan potong kuku dan rambut sebelum berkurban.

Ustadz Adi Hidayat mengungkapkan larangan potong kuku dan rambut tersebut terdapat dalam hadist Muslim nomor 1977 bab 39.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x