PENTING! Inilah 5 Larangan Bagi Orang yang Hendak Kurban

- 29 Mei 2023, 19:46 WIB
PENTING! Inilah 5 Larangan Bagi Orang yang Hendak Kurban
PENTING! Inilah 5 Larangan Bagi Orang yang Hendak Kurban /kabar-priangan.com/d. iwan/

Baca Juga: Rugi Bila Tak Dibaca! Inilah Amalan Dahsyat Bacaan Doa 10 Hari Pertama Dzulhijjah

Dari Abu Hurairah, Rasulullah bersabda yang artinya:

"Barangsiapa menjual kulit hasil sembelihan kurban maka tidak ada kurban baginya," (HR. Al Hakim).

Akan tetapi, bagi orang yang tidak berkurban tapi dapatkan daging kurban maka dia boleh menjual daging kurban hasil pemberian orang lain tersebut.

4. Dilarang memberi upah penyembelih hewan dari bagian tubuh hewan kurban

Penyembelih hewan serta panitia kurban boleh menerima upah dari pekerjaannya asalkan upah itu tidak diambil dari bagian hewan kurban.

Dalam hal ini, Ali bin Abi Tholib bercerita bahwa Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam memerintahkannya untuk mengurusi unta-unta kurban beliau.

Ketika itu, Ali mensedekahkan daging, kulit dan jilalnya yaitu kulit yang ditaruh pada punggung unta untuk melindungi dari dingin.

Ali saat itu tidak memberi sesuatu pun dari hasil sembelihan kurban kepada tukang jagal.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x