Beginilah Kehidupan Para Penghuni Surga? Ini Penjelasannya

- 13 Mei 2023, 09:11 WIB
Ilustrasi surga.
Ilustrasi surga. /Unsplash.com/Johannes Plenio

Hal ini sebagaimana yangtelah dijelaskan dalam Al-Quran surat Az-Zukhruf ayat 71, Allah SWT berfirman:

يُطَافُ عَلَيْهِم بِصِحَافٍ مِّن ذَهَبٍ وَأَكْوَابٍ ۖ وَفِيهَا مَا تَشْتَهِيهِ ٱلْأَنفُسُ وَتَلَذُّ ٱلْأَعْيُنُ ۖ وَأَنتُمْ فِيهَا خَٰلِدُونَ

“Yuṭāfu 'alaihim biṣiḥāfim min żahabiw wa akwāb, wa fīhā mā tasytahīhil-anfusu wa talażżul-a'yun, wa antum fīhā khālidụn.”

Artinya:

“Diedarkan kepada mereka piring-piring dari emas, dan piala-piala dan di dalam surga itu terdapat segala apa yang diingini oleh hati dan sedap (dipandang) mata dan kamu kekal di dalamnya."(Qs. Az-Zukruf ayat 71).***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x