Antisipasi Money Politik! Gus Baha Tegaskan Hukum Berat Bagi Pelaku Politik Uang

- 18 Maret 2023, 16:04 WIB
Gus Baha
Gus Baha /youtube narasi/

 

PORTAL SULUT – Gus Baha dalam sebuah ceramah menjelaskan hukum yang mengancam pelaku money politik.

Politik uang atau money politik punya hukum tersendiri kata Gus Baha dalam sebuah ceramah.

 

Banyak yang mempraktikkan money politik tapi tidak tahu konsekuensi hukum Islam terang Gus Baha.

Baca Juga: 120 Jam Menuju Ramadhan 2023, Lakukan Amalan Ini Selagi Sempat Terang Ustadz Abdul Somad

Jelang pemilu, memang kampanye marak dengan money politik yang mencederai spiriti demokrasi.

Para calon legislatif banyak yang membagi-bagikan uang untuk masyarakat.

Karena itu masyarakat pun wajib untuk memilih pemimpin dengan pertimbangan dan tahu mana yang mewakili aspirasi.

“Jabatan untuk menjadi wakil rakyat bagi orang soleh itu tidak mungkin,” ujar Gus Baha.

 

Hal tersebut sebagiamana dinukil portalsulut.com dari TikTok @madhakiim diakses 18 Maret 2023.

“Karena pekerjaannya dekat dengan hal syubhat dan haram,” imbuh murid kesayangan Mbah Moen tersebut.

Baca Juga: Masha Allah, Buya Yahya: Inilah 2 Hal Vital Persiapan Bulan Suci Ramadhan 2023

Penting mengetahui apakah calon wakil rakyat adalah orang amanah atau sering sholat.

“Tapi memberi kepercayaan kepada orang yang gak suka sholat, gak punya tradisi ulama … sama dengan menyumbang dosa,” tegasnya.

KH Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha) mengecam orang soleh yang melakukan money politik.

Baca Juga: 7 Amalan Sunnah Saat Berpuasa, Bulan Ramadhan Penuh Berkah dan Pahala

Memakai money politik untuk merebut kekuasaan memang bisa sah, kalau itu dilakukan demi merebut kekuasaan dari orang zalim.

Itu tidaklah salah. Gus Baha menamainya dengan “Membeli kebenaran”/

Kesimpulannya adalah bukan pada apa dan bagaimana seseorang meraih kekuasaan.

Kesimpulannya terletak pada siapa yang mendapatkan kekuasaan tersebut.***

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x