Allah Tak Terima Sholat Seorang Hamba Kalau Tidak Lakukan Ini Saat Tahiyat Akhir Ujar UAH

- 8 Maret 2023, 21:34 WIB
Ustadz Adi Hidayat/Tangkapan Layar/ YouTube Lentera Islam
Ustadz Adi Hidayat/Tangkapan Layar/ YouTube Lentera Islam /

“Di sini para ulama menyampaikan, salam ke kanan itu sebagai rukun dari sholat, karena itu sifatnya wajib,” tegas Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: 6 Kunci Utama Agar Hidup Allah Beri Barokah, Wejangan Mbah Moen: Obat Overthinking

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube Khilafah Islamiyah yang diakses pada 23 Agustus 2022.

Karena itu ketika seseorang pergi begitu saja tanpa salam ke arah kanan, maka wajib bagi kita untuk mengulang lagi sholat.

Sebab salam ke arah kanan setelah tahiyat akhir ini mutlak hukumnya, sedangkan salam ke arah kiri hanya sunnah.

“Jadi kalau misalnya Anda sholat tidak salam, langsung pergi begitu saja tidak mengucapkan ‘assalamualaikum’ maka batal, mesti diulang,” pungkas Ustadz Adi Hidayat dalam ceramahnya.

Demikianlah penjelasan lengkap Ustadz Adi Hidayat mengenai tahiyat akhir yang bikin sholat jadi batal serta mesti diulang.

Semoga bermanfaat buat kita semua. Terima kasih.***

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x