Ada 1 Dosa yang Lebih Bejat dari 1000x ke Prostitusi, Gus Baha: Sampai Mati Ampunan Allah Tak Turun

- 3 Maret 2023, 17:37 WIB
Ada 1 Dosa yang Lebih Bejat dari 1000x ke Prostitusi, Gus Baha: Sampai Mati Ampunan Allah Tak Turun
Ada 1 Dosa yang Lebih Bejat dari 1000x ke Prostitusi, Gus Baha: Sampai Mati Ampunan Allah Tak Turun /Małgorzata Tomczak/Pixabay

Baca Juga: Ceramah Tegas Gus Baha! Hubungan Badan Ketika Puasa Ramadhan, Bolehkah?

Nah dosa ini akan berdampak jangka panjang untuk tumbuh kembang seorang anak terang Gus Baha.

Adapun dosa yang dimaksud adalah ketika orang tua menceritakan dosa-dosa besar.

Dosa-dosa besar yang pernah dialami orang tua di masa lalu kepada anaknya.

Orang tua yang mengisahkan dosa pribadinya entah soal zina, mencuri, mabuk, sihir, dan dosa lain kepada anak akan dilaknat oleh Allah.

Dalam ceramahnya, Gus Baha tidak mengada-ada, sebab hal ini pernah disabdakan oleh Rasulullah saw.

“Saya wanti-wanti, Anda akan tidak diampuni kalau cerita itu pada anak Anda, karena itu sabdanya Nabi,” ujar Gus Baha.

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube Santri Kalong Virtual diakses 11 Juli 2022.

Karena taruhannya adalah, anak kita akan meniru dosa-dosa yang kita kisahkan kepada mereka.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah