Sebelum Orang Ini Wafat, Tiupan Sangkakala yang Terakhir Belum akan Ditiupkan Kata Ustadz Khalid Basalamah

- 14 Februari 2023, 23:35 WIB
Sebelum Orang Ini Wafat, Tiupan Sangkakala yang Terakhir Belum akan Ditiupkan Kata Ustadz Khalid Basalamah
Sebelum Orang Ini Wafat, Tiupan Sangkakala yang Terakhir Belum akan Ditiupkan Kata Ustadz Khalid Basalamah /YouTube Islam Terkini

PORTAL SULUT - Pada pembahasan artikel kali ini akan mengulas penjelasan Ustadz Khalid Basalamah mengenai peniupan terompet sangkakala.

Dalam sebuah ceramah, Ustadz Khalid Basalamah pernah mengungkap bahwa ada tanda-tanda tiupan terompet sangkakala yang terakhir akan ditiupkan.

Dikatakan oleh Ustadz Khalid Basalamah bahwa sebelum orang ini wafat, maka tiupan terompet sangkakala belum akan ditiupkan.

Baca Juga: Khusus Hajat Besar Terkabul Kuncinya Ada pada 2 Surah Ini, Apapun Keinginan Hati Lakukan Pas Sholat Hajat

Seperti yang kita ketahui bahwa apabila tiupan terompet sangkakala yang terakhir sudah ditiupkan maka seluruh makhluk hidup yang telah mati akan dibangkitkan.

Namun, Ustadz Khalid Basalamah dalam ceramahnya pernah mengungkap bahwa sebelum orang ini wafat, maka tiupan terompet sangkakala belum akan ditiupkan.

Lantas siapa orang yang ketika wafat menjadi pertanda tiupan terompet sangkakala akan ditiupkan?

Simak penjelasan Ustadz Khalid Basalamah selengkapnya akan dibahas dalam artikel kali ini.

Baca Juga: Tanda-tanda Fisik Anak Umur 20an dan 30an Ini Alamat Kiamat Sudah Dekat Ceramah Gus Baha

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x