Amalan Perisai dari Fajar sampai Sore Hari, Warisan Amalan Mbah Moen Pengangkat Martabat

- 5 Februari 2023, 19:54 WIB
Ilustrasi Amalan Perisai dari Fajar sampai Sore Hari, Warisan Amalan Mbah Moen Pengangkat Martabat
Ilustrasi Amalan Perisai dari Fajar sampai Sore Hari, Warisan Amalan Mbah Moen Pengangkat Martabat /Foto: Thirdman/Pexels/

1. Allah akan menuliskan 10 kebaikan untuknya;

2. Akan dilebur sepuluh keburukan untuknya;

3. Diangkat derajatnya sebanyak sepuluh kali lipat;

4. Memperoleh pahala setara dengan memerdekakan empat hamba sahaya; dan

Baca Juga: Jangan Buang Air Liur Sembarangan Jadi Sebab Kefakiran Ijazah Mbah Moen Zubair

5. Menjadi perisai yang melindungi kita dari fajar sampai sore hari.

Setelah perisai perlindungan yang Allah berikan telah selesai di sore hari, maka langsung lanjutkan baca 10 kali pada sholat Maghrib.

Sedangkan bila doa ini kita baca setelah sholat Maghrib, maka kalimat tersebut bakal menjadi perisai sampai pagi hari.

Dalam sebuah hadits juga disebutkan kalau wirid ini punya pahala setara dengan membebaskan orang-orang tertindas yang diperbudak.

Bila dibaca sepuluh kali, maka ia seakan-akan memerdekakan 10 keturunan Nabi Ismail dari perbudakan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x