Tenangkan Hati dan Pikiran dengan Doa Ini kata dr. Zaidul Akbar

- 18 Desember 2022, 13:06 WIB
Ilustrasi Tenangkan Hati dan Pikiran dengan Doa Ini kata dr. Zaidul Akbar
Ilustrasi Tenangkan Hati dan Pikiran dengan Doa Ini kata dr. Zaidul Akbar /Foto: Thirdman/Pexels/

PORTAL SULUT - Hati gelisah, pikiran tidak tenang hingga menimbulkan kecemasan, maka cukup baca doa ini.

Ketenagaan hati dan pikiran merupakan suatu keberhasilan untuk menghadapi setiap situasi yang tidak baik.

dr. Zaidul Akbar, dalam kajiannya mengatakan, salah satu cara paling mudah untuk melatih ketenangan hati dan pikiran itu adalah membaca Al-Qur'an 

Baca Juga: Jangan Putus Asa! Inilah Kunci Terkabulnya Doa Kita

"Jangan jadikan Al-Qur'an itu hanya sebagai ringtone", Ungkap dr. Zaidul Akbar.

Ibnu Qayyim Al-Jauziyah Rahimahullah mengatakan, "bicara tentang jiwa, hari dan pikiran itu obatnya Al-Qur'an."

Dikutip Portalsulut.com dari channel YouTube, dr. Zaidul Akbar Official, Melatih jiwa untuk tenang.

Nah, ketika kita sudah mulai baca Al-Qur'an, tapi kok belum dapat feelnya atau belum dapat ketenangan yang diharapkan.

dr. Zaidul Akbar memberi contoh, "bahwa jika ada orang yang sedang mual-mual dan Allah memberikan petunjuk untuk minum jahe, segelas minum ada baikan sedikit, dua gelas minum ada baikan sedikit, tiga gelas minum barulah hilang penyakit."

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x