Gus Baha Ungkap Ciri-ciri Orang Kufur, Ternyata Sering Berdoa Seperti Ini!

- 4 Desember 2022, 21:40 WIB
Gus Baha Ungkap Ciri-ciri Orang Kufur, Ternyata Sering Berdoa Seperti Ini!
Gus Baha Ungkap Ciri-ciri Orang Kufur, Ternyata Sering Berdoa Seperti Ini! /Tangkap layar YouTube Santri Gayeng/Diolah beritabantul.com/

Tetapi ada satu hal yang lebih penting untuk dijaga daripada terlalu sering berdoa.

Sebagaimana yang dilansir Portalsulut.com di kanal YouTube Berkah Nyantri pada Sabtu 4 Desember 2022, berikut penjelasan selengkapnya dari Gus Baha mengenai cara berdoa yang bisa membuat orang jadi kufur.

Menurut Gus Baha, berdoa memang hal yang baik tetapi jika dilakukan terlalu sering bisa bahaya terhadap keimanan.

Baca Juga: Kekayaan Meningkat! Weton ini Bakal Tertimpa Rezeki dan Keberuntungan Tahun Depan, Cek Wetonmu!

Bahkan Gus Baha menyarankan untuk lebih banyak memuji Allah daripada meminta.

"Jangan terlalu sering banyak berdoa Iman kalian saja yang dijaga doa itu kadang-kadang saja, kita dapat rahmatnya Allah sebelum mengenal Apa itu doa,' kata Gus Baha.

Karena terlalu banyak berdoa bisa berakibat celaka.

Terkadang manusia imannya lemah dan hatinya tidak siap menerima ketentuan Allah akibatnya jika doa tersebut tidak terkabul orang, ini akan kecewa, ini yang bahaya,' ungkap Gus Baha.

Karena itu ada baiknya ketika kita berdoa tidak mengharap doa tersebut terkabul.

"Sudah kita pasrahkan saja seutuhnya kepada Allah tanpa harus menuntut," kata Gus Baha menerangkan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x