Tak hanya Pintu Rezeki Terbuka Lebar, Pengamal Zikir Ini juga Termasuk Orang Istimewa

- 29 Oktober 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi. Seseorang mengamalkan zikir ini di malam hari, maka ia tergolong orang yang istimewa, kata Buya Yahya.
Ilustrasi. Seseorang mengamalkan zikir ini di malam hari, maka ia tergolong orang yang istimewa, kata Buya Yahya. /Foto: Fatih Maraşlıoğlu/Pexels/

Ketika seseorang rajin mengucapkan istighfa, insyaallah akan dilapangkan rezekinya.

“Dengan istighfar maka akan lapang rezeki,” terang Buya Yahya.

Baca Juga: Gara-gara Amalan Ini, Malaikat sampai Lelah Mencatat Pahala Orang Kata Gus Baha

Terutama ketika zikir ini diamalkan pada malam hari, atau sepertiga malam di waktu salat tahajud.

Ucapkan astagfirullah perlu dibarengi dengan penyesalan yang sungguh-sungguh kata Buya.

Buya Yahya juga menyebutkan bahwa Allah SWT senang dan suka dengan orang yang memohon ampun kepada-Nya.

“Allah SWT senang dengan orang yang memohon ampun kepada-Nya,” Buya Yahya menjelaskan.

Bahkan Buya menyebutkan bahwa orang tersebut akan menjadi orang yang dicintai oleh Allah SWT.

Demikianlah satu zikir yang dapat melapangkan rezeki dan menggugurkan dosa-dosa menurut Buya Yahya.

Semoga kita semua dapat mengamalkannya agar dilapangkan rezeki dan diampuni segala dosa.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah