Sering Menghayal Ketika Sedang Sholat? Kunci Mengatasinya Seperti Ini Kata Ustadz Khalid Basalamah

- 26 September 2022, 16:40 WIB
Ustadz Khalid Basalamah
Ustadz Khalid Basalamah //Foto: YouTube/UKB Official/

PORTAL SULUT - Pernahkah kamu menghayal saat sedang sholat? mungkin sebagian orang pasti pernah mengalaminya bukan?

Ketika sedang melaksanakan sholat, terkadang sering menjadi tidak khusyu karena pikiran yang menghayal.

Ustadz Khalid Basalamah dalam ceramahnya membagikan cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan khayalan tersebut saat sedang sholat.

Lantas, bagaimanakah cara untuk menghilangkan khayalan yang sering muncul ketika sholat?

Baca Juga: Allah Lancarkan dan Buka Pintu Rezeki Jika Bersedekah Mengutamakan 3 Orang Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Dilansir Portalsulut.com dari kanal YouTube Lensa Hidayah pada 26 September 2022, Ustadz Khalid Basalamah mengatakan bahwa khayala saat sedang sholat tersebut karena adanya gangguan dari setan yang bernama khinzib atau khanzab.

"Setan tersebut bertengger di sebelah kiri kuping, untuk membuyarkan konsentrasi sholat dan mengingatkan hal-hal lainnya, hingga lupa akan rakaat sholat," jelas Ustadz Khalid Basalamah.

Ustadz Khalid Basalamah kemudian menjelaskan kejadian ini pernah terjadi pada salah seorang sahabat Nabi Muhammad SAW.

Seorang sahabat Nabi mengatakan kepada Nabi bahwa ketika sedang sholat dirinya sering menghayal.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah