Pintu Rezeki Tertutup lantaran Dua Kebiasaan Sepele, Segera Hentikan!

- 23 September 2022, 09:21 WIB
Ilustrasi sedekah.Dua kebiasaan ini tampak sepele, namun dampaknya luar biasa merugikan. Pintu rezeki bisa terutup rapat.
Ilustrasi sedekah.Dua kebiasaan ini tampak sepele, namun dampaknya luar biasa merugikan. Pintu rezeki bisa terutup rapat. /Foto: Pexels/Said Photographer/

 

PORTAL SULUT – Dua kebiasaan ini tampak sepele, namun dampaknya luar biasa merugikan. Pintu rezeki bisa terutup rapat.

Anda mungkin bertanya-tanya, mengapa pintu rezeki tampaknya tertutup, padahal usaha sudah sekuat tenaga, doa selalu terpanjat.

Nah, hal ini bisa saja karena Anda masih melakukan dua kebiasaan yang tampaknya sepela dan Anda tak menyadarinya.

Baca Juga: Segera Hindari! 5 Kebiasaan Ini Bisa Merusak Hati, Nomor 2 Jarang Kita Sadari Ungkap Ustadz Khalid Basalamah

Ustadz Abdul Somad dalam satu ceramahnya mengungkapkan dua perbuatan ini bisa membuat rezeki seseorang menjadi seret.

Ustadz yang kerap disapa UAS ini mengatakan, Allah memang sudah menetapkan rezeki seseorang.

Namun bukan berarti, rezeki akan selalu mengalir. Kata UAS, Allah bisa saja membatalkan rezeki seseorang karena perbuatan tertentu.

Hal inilah yang kemudian membuat rezeki seseorang itu seret dan hidupnya susah menurut Ustadz Abdul Somad.

Tentang penyebab mandegnya rezeki seseorang, UAS jelaskan untuk menjawab pertanyaan dari seorang jemaah di pengajiannya.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: Youtube Ngaji Asyik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah