Sedekahlah Usai Bertemu dengan Almarhum Orang Tua Dalam Mimpi

- 22 September 2022, 16:57 WIB
Ilustrasi. Ustadz Abdul Somad menganjurkan bersedekah bila kita bertemu dengan mendiang orang tua dalam mimpi
Ilustrasi. Ustadz Abdul Somad menganjurkan bersedekah bila kita bertemu dengan mendiang orang tua dalam mimpi /Foto: PNW Production/Pexels/

 

PORTAL SULUT - Ustadz Abdul Somad menganjurkan bersedekah bila kita bertemu dengan mendiang orang tua dalam mimpi.

Tak harus harta benda yang mahal untuk disedekahkan. Bahkan, Ustadz Abdul Somad mencotohkan hal yang tampak sepele.

Lantas seperti dan bagaimana cara bersedekah sehabis kita bertemu dengan orangtua yang sudah meninggal dalam mimpi?

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat: Sering Baca 6 Surah Ini, Dapat Membuka Seluruh Pintu Rezeki dan Mengabulkan Hajat

Silakan simak penjelasan Ustadz Abdul Somad hingga tuntas dalam artikel ini.

Ustadz Abdul Somad mengatakan, sedekah merupakan amalam yang diajarkan Nabi Muhammad SAW.

"Apa yang harus dilakukan saat bermimpi orang tua yang sudah meninggal dunia?" kata Ustadz Abdul Somad.

"Sedekah, kata Nabi Muhammad SAW," sambung ustadz yang akrab disapa UAS ini dikutip PortalSulut.com dari kanal YouTube Muslim Pintar.

Penceramah kondang ini menuturkan bila amalan sedekah bisa menjadi hadiah bagi orang tua yang sudah meninggal dunia.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Muslim Pintar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah