Ini Kiat dari Habib Novel Alaydrus Agar Hajat Kita Cepat Terkabul

- 22 September 2022, 12:56 WIB
Ilustrasi berdoa. Habib Novel Alaydrus memberikan kiat agar hajat kita bisa cepat Allah kabulkan. Ia juga membagi satu amalan dahsyat.
Ilustrasi berdoa. Habib Novel Alaydrus memberikan kiat agar hajat kita bisa cepat Allah kabulkan. Ia juga membagi satu amalan dahsyat. /Foto: Pexels/Thirdman/

“Kemudian baca bismillah, alhamdulillah dan sholawat, setelahnya sebutkan hajat yang diminta,” ujar sang Habib.

“Hajatmu apa, minta kepada Allah SWT, kalau hajatnya besar ya duduknya yang sering,” sambungnya.

Habib Novel Alaydrus menganjurkan kita untuk mengamalkan amalan ini selama seminggu.

Baca Juga: 3 Amalan Ampuh, Kata Gus Baha Bisa Hapus Dosa Besar Sekalipun

“Kalau hajatnya besar, jalankan setiap hari, minimal selama 1 minggu, diawali malam Jumat, berakhir malam Jumat,” terang Habib Novel Alaydrus.

“Kalau sudah diamalkan, yang penting yakin, pasti kabul, tidak mungkin tidak kabul,” ujarnya memungkasi.

Demikian dilansir Portal Sulut dari video ceramah Habib Novel Alaydrus yang diunggah akun TikTok @imung023 pada 6 Agustus 2022.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah