Benarkah Ada Hewan yang Menolong Manusia di Akhirat? Ini Jawaban Ustadz Abdul Somad

- 27 Agustus 2022, 22:04 WIB
Ustadz Abdul Somad/Benarkah Ada Hewan yang Menolong Manusia di Akhirat? Ini Jawaban Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad/Benarkah Ada Hewan yang Menolong Manusia di Akhirat? Ini Jawaban Ustadz Abdul Somad /Tangkap layar YouTube

Ustadz Abdul Somad menegaskan untuk jangan menyiksa binatang.

“Kalau kau membunuh (hewan) bunuh dengan baik. Ular, kalajengking, lipan, mau membunuh, bunuh dengan baik, sekali pukul mati,” ujarnya.

Begitu juga saat menyembelih, kata Ustadz Abdul Somad, maka sembelih dengan baik.

Baca Juga: Inilah 9 Tipe Wajah Wanita yang Disukai Banyak Pria, Pasanganmu Termasuk?

“Kalau menyembelih, sembelih dengan baik,” kata Ustadz Abdul Somad.

Ustadz Abdul Somad mengisahkan tentang hewan semut dan Nabi Sulaiman.

“Tertulis di dalam surah An-Nmal, surah semut. Jangan sakiti binatang, jangan aniaya binatang,” jelas Ustadz Abdul Somad.***

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah