Dirikan Sholat Dhuha Seperti Ini Bak Sujud Pada Matahari, Kata Ustadz Adi Hidayat Jadi Ladang Dosa Untukmu

- 19 Agustus 2022, 17:45 WIB
Ustadz Adi Hidayat
Ustadz Adi Hidayat /Tangkapan layar youtube.com / Adi Hidayat Official.

Lantas, di waktu apakah sholat Dhuha jika didirikan maka akan mendapatkan dosa?

Dinukil Portalsulut.com dari kanal YouTube Hasbi Channel pada Jumat 19 Agustus 2022, berikut penjelasan Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Naudzubillah, 1 Dosa Ini Bisa Sebabkan Penyakit Berat di Tubuh Kata Ustadz Khalid Basalamah

Dalam sebuah ceramah agamanya, Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tentang waktu sholat Dhuha yang sangat tidak dianjurkan.

Ustadz Adi Hidayat mengatakan bila mendirikan sholat Dhuha di waktu ini bagaikan menyembah matahari.

Oleh sebab itu Ustadz Adi Hidayat memperingatkan untuk jangan dilakukan.

“Jangan menyembah matahari karena semua itu punya Allah,” ucap Ustadz Adi Hidayat.

Adapun waktu yang diharamkan untuk mendirikan sholat Dhuha itu menurut Ustadz Adi Hidayat yakni ketika matahari baru memunculkan dari ufuk timur.

“Pada Waktu ini, sebaiknya jangan melaksanakan Dhuha,” tegas Ustadz Adi Hidayat.

Ketika matahari mulai muncul kata Ustadz Adi Hidayat, maka sholat Dhuha dilarang untuk dilaksanakan.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x