Apakah Jual Beli Saham dan Trading Haram? Apakah Riba? Ustadz Abdul Somad Menjawab

- 9 Agustus 2022, 17:48 WIB
Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad /

PORTAL SULUT – Ustadz Abdul Somad dalam sebuah ceramah menjelaskan tentang saham dan trading.

UAS mengungkap beberapa aspek hukum ekonomi Islam yang bisa digunakan untuk menganalisis trading.

Dari ceramah Ustadz Abdul Somad itu kita akhirnya tahu apakah trading atau jual beli saham termasuk haram atau riba.

Lantas bagaimana status hukum jual beli saham serta trading? Simak penjelasan lengkapnya di artikel ini.

Baca Juga: Satu Kata Ini Bisa Hapuskan Segala Dosa, Ucapkan Malam Hari Kata Buya Yahya

Dalam pengertian sederhana, saham adalah surat bukti kepemilikan untuk perusahaan yang punya modal maka bisa diperjual belikan.

Semakin modern zaman, semakin banyak tantangan yang muncul. Bahkan tantangan dalam bidang ekonomi.

Pasalnya semakin modern, semakin banyak praktik jual beli yang punya metode berbeda dengan jual beli ekonomi konvensional.

Baca Juga: Pantas Saja Sarang Yakjuj Makjuj Sudah Bocor! 5 Ciri Akhir Zaman Ini Sudah Terjadi Tukas Ustadz Abdul Somad

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah