Inilah Penyebab Doa Tidak Dikabulkan Kata Ustadz Khalid Basalamah

- 2 Agustus 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi Berdoa
Ilustrasi Berdoa /Freepik/jcomp

"Anda kalau punya anak minta sesuatu misalkan dia minta diizinkan keluar dengan temannya dan anda sebagai orang tua tahu bahwa temannya ini buruk, apakah bapak ibu akan mengizinkan anaknya berteman atau keluar dengan orang itu?," tanya Ustadz Khalid Basalamah.

"Tentu jawabannya tidak walaupun anak kita merengek," sambungnya.

Kenapa? Karena kita tahu bahwa itu buruk, jelasnya.

Baca Juga: Buya Yahya: Taubat Seorang Hamba Tidak Diterima Allah Kalau Sudah Terjadi 2 Peristiwa Ini, Astaghfirullah!

Lalu apa penyebab doa kita sulit untuk terkabul?

Allah SWT menekankan dalam Al Quran bahwa bisa saja kalian suka sesuatu tapi itu buruk buat kalian.

Dan bisa saja sesuatu itu baik buat kalian, tapi Allah lebih tahu dan kalian tidak tahu.

Intinya kata Ustadz Khalid Basalamah, selama kita Insyaallah baik maka yakin itu yang terbaik dari Allah SWT.

Yang penting sudah Ikhtiar Insyaallah di waktu akan datang Anda Akan melihat hasil daripada doa Anda, kata Ustadz Khalid Basalamah. ***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah