Amalan Bangun Tidur, Tetap Sehat dan Tidak Gampang sakit, Kata Gus Baha

- 27 Juli 2022, 00:43 WIB
Amalan Bangun Tidur, Tetap Sehat dan Tidak Gampang sakit, Kata Gus Baharit Gus Baha. Sholawat Nabi berisi permohonan agar dapat bertemu dengan Rasulullah SAW.
Amalan Bangun Tidur, Tetap Sehat dan Tidak Gampang sakit, Kata Gus Baharit Gus Baha. Sholawat Nabi berisi permohonan agar dapat bertemu dengan Rasulullah SAW. /YouTube Jurnal Presisi

PORTAL SULUT – Dalam kajian ilmu, Gus Baha membagikan rahasia tentang amalan bangun tidur.

Dengan melakukan perbuatan ini maka pengamalnya selalu sehat dan tidak gampang sakit.

Gus Baha mengatakan untuk mengatasi masalah kehidupan, Islam sudah membuat petunjuknya, termasuk mengatasi soal penyakit.

Baca Juga: Agar Ibadah Tidak Sia-Sia, Inilah Cara Mandi Junub Yang Benar Suami Istri Kata Gus Baha

Menurutnya, Nabi Muhammad SAW telah mengajarkan umat muslim berbagai hal melalui Alquran dan sunahnya.

Dijelaskan oleh Gus Baha, jauh sebelum ada penyakit, Nabi Muhammad SAW sudah mengajarkan kepada umatnya untuk melakukan amalan-amalan agar badan tetap sehat.

Salah satu amalan yang disaran oleh Nabi Muhammad, menurut Gus Baha, yakni mencuci tangan setiap kali bangun tidur.

Kata Gus Baha, saran Nabi Muhammad SAW, cucilah tangan setiap bangun tidur, karena saat kita tidur, tangan kita tidak tahu berada dimana.

Baca Juga: Gara-gara 1 Perbuatan Ini, Rezeki dan Pahala 1001 Kali Sedekah Allah Tolak Mentah-mentah Tegas Gus Baha

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah