Kemanakah Roh Orang Meninggal Setelah 40 Hari? Berikut Penjelasan Lengkap Syekh Ali Jaber

- 20 Juli 2022, 15:57 WIB
Syekh Ali Jaber, empat cara di hari Jumat agar semua hajat cepat terkabul.
Syekh Ali Jaber, empat cara di hari Jumat agar semua hajat cepat terkabul. /YouTube TAMAN SURGA. NET/

Syekh Ali Jaber menjelaskan ke mana perginya roh orang yang sudah meninggal setelah 40 hari.

Banyak yang mengira jika roh orang yang sudah meninggal masih berada di area rumah.

Tetapi kata Syekh Ali Jaber, roh orang yang sudah meninggal setelah 40 hari ternyata sudah berada di jasadnya kembali.

Roh orang yang sudah meninggal itu akan dikembalikan ke tubuh nya kata Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Sholat Sunnah Tahajud Berjamaah Sah Saja, Tapi Tak Dianjurkan Kata Gus Baha: Inilah Alasannya

Alasannya, roh tersebut menurut Syekh Ali Jaber harus menghadap malaikat Munkar dan Nakir di alam kubur.

Sehingga roh orang yang sudah meninggal itu sudah dikembalikan ke jasadnya.

Dijelaskan bahwa roh yang dikembalikan ke jasad adalah langkah awal dilakukannya hisab atas amal ibadah dan dosa selama hidup.

Menurut Syekh Ali Jaber, bahwa hisab di alam kubur tersebut merupakan hisab yang tergolong ringan.

"Ketika seseorang yang sudah meninggal, maka ia akan dihadapkan oleh beberapa pertanyaan dari malaikat," ujar Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah