10 Tanda Gula Darah Tinggi, dr Ema Surya Pertiwi: Sepele Tapi Bahaya

- 20 Juli 2022, 15:51 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi.
dr. Ema Surya Pertiwi. /Tangkapan layar youtube.com / Emasuperr.

 

PORTAL SULUT- Artikel kali ini akan menjelaskan mengenai 10 tanda gula darah dalam tubuh tinggi yang terlihat sepele tapi membahayakan bagi tubuh.

Meskipun satu-satunya cara yang pasti untuk mengetahui gula darah tinggi atau tidak adalah dengan mengecek kadar gula dalam urin dan darah di laboratorium.

“Namun, terkadang entah karena malas, jauh atau membuang waktu menjadi tidak peduli dengan tubuh sendiri,” kata dr. Ema Surya Pertiwi seperti dilansir portalsulut.com melalui kanal YouTube Emasuperr tanggal 7 Mei 2021.

Baca Juga: Mujarab, Berbagai Penyakit Berbahaya Sembuh hanya Rutin Baca Wirid Ini Sebanyak 7 Kali, Kata Syekh Ali Jaber

Berikut ini adalah 10 tanda atau gejala gula darah dalam tubuh menurut dr. Ema Surya Pertiwi, diantaranya:

 

1. Kelelahan

Kelelahan ini terjadi ketika pagi hari entah setelah sarapan maupun makan siang, padahal sudah beristirahat cukup tetap merasa lelah dan mengantuk.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah