Bolehkah Berhubungan Suami Istri saat Hari Raya Idul Adha? Ini Jawaban Buya Yahya

- 9 Juli 2022, 18:49 WIB
Buya Yahya/Bolehkah Berhubungan Suami Istri saat Hari Raya Idul Adha? Ini Jawaban Buya Yahya
Buya Yahya/Bolehkah Berhubungan Suami Istri saat Hari Raya Idul Adha? Ini Jawaban Buya Yahya /Tangkap layar YouTube Al-Bahjah TV

PORTAL SULUT — Bolehkah berhubungan suami istri saat hari raya Idul Adha? Ini jawaban Buya Yahya.

Dalam sebuah tausiah, Buya Yahya mendapat pertanyaan dari seorang jemaah tentang bagaimana hukum berhubungan suami istri saat hari raya Idul Fitri maupun Idul Adha.

"Bagaimana hukum berhubungan suami istri saat siang hari raya? Baik di hari raya idul fitri, maupun di hari raya Idul Adha," tanya jemaah itu kepada Buya Yahya.

Baca Juga: Tuntaskan Dulu 1 Hal Ini Sebelum Sedekah agar Tidak Dapat Dosa, Diungkap Buya Yahya

Buya Yahya lalu memberikan jawaban terkait pertanyaan berhubungan suami istri saat hari raya tersebut.

Seperti diketahui, dalam Islam hukum berhubungan pada pasangan suami istri adalah bagian dari ibadah.

Bahkan, berhubungan bersama pasangan sah termasuk dalam hal sedekah dan mendapat imbalan pahala.

Hal ini dijelaskan dalam hadits yang diriwayatkan Imam Muslim.

"Dari Abu Dzar r.a, dia berkata:

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah