Punya Hajat? Panjatkan Doa pada Waktu Ini, Amalan dan Doa Cepat Diijabah Kata Ustadz Adi Hidayat

- 3 Juli 2022, 05:56 WIB
Ustadz Adi Hidayat ungkap waktu mustajab untuk berdoa.
Ustadz Adi Hidayat ungkap waktu mustajab untuk berdoa. /Foto dok.: Tangkapan layar youtube.com / Adi Hidayat Official

 

PORTAL SULUT - Dalam satu ceramahnya, Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa ada satu waktu yang baling baik untuk berdoa.

Oleh karena itu, jika kamu memiliki hajat dan berbagai keinginan, maka Ustadz Adi Hidayat menyarankan untuk memanjatkannya pada waktu tersebut.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, semua doa dan amalan akan dikabulkan oleh Allah jika kita berdoa di waktu ini.

Baca Juga: Berharap Pahala, Justru Perbuatan Ini Berujung Dosa dan Diganjar Siksa Pedih di Hari Kiamat Tegas Gus Baha

Kapankah waktu paling baik untuk berdoa kepada Allah SWT yang membuat semua amalan dan doa akan diterima?

Sebagaimana yang dikutip Portalsulut.com di akun Snack Video Riza_Lint25 pada Minggu 3 Juli 2022, berikut ulasannya.

Kita semua tantu memiliki hajat dan keinginan yang ingin segera diwujudkan oleh Allah SWT.

Berbagai macam keinginan itu seperti ingin banyak rezeki, diberikan kesehatan, ditenangkan hatinya, dan keinginan lain.

Agar segala keinginan dan hajat bisa terwujud maka manusia perlu berdoa kepada Allah SWT.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah