Cara Mudah Khatam Al-Quran Secepat Kilat, Baca Saja Surah Pendek Ini 3 Kali Kata Gus Baha

- 27 Juni 2022, 21:30 WIB
Gus Baha jelaskan tanda di wajah.
Gus Baha jelaskan tanda di wajah. /Tangkap layar YouTube/Takzim Ulama

Memang surah “qulhu” ini dianggap istimewa kedudukannya dalam ajaran Islam.

Bahkan membaca qulhu ini punya porsi berkah yang lebih besar daripada surah tabarok yang panjang-panjang.

“Baca qulhu sampai 3 kali, yang dianggap takwilul Quran, sudah sama dengan baca Al-Quran,” tegas kyai dari Rembang tersebut.

Memang di antara kelebihan dari surah qulhu ini adalah, meskipun pendek, tapi mengungguli surah dengan kelas 70 kali derajat.

Baca Juga: Pelatih Borneo FC, Milomir Seslija Tak Dapat Tidur dengan Komposisi Pemain Pesut Etam

“Jadi keunggulannya surah tabarok itu 70 derajat di bawah surah yang lain,” katanya.

“Tapi Alhamdulillah, dari semua itu, surah tabarok kalahnya dengan surah Al-Ikhlas,” imbuh Gus Baha.

Jadi yang dimaksud surah qulhu tersebut adalah surah Al-Ikhlas, salah satu surah paling pendek dalam Al-Quran yang gampang dihafal.

“Makanya banyak tarawih main qulhu, itu bukan cari cepat, itu dalilnya musalsal ila Rasulullah SAW,” pungkas Gus Baha.

Terima kasih.***

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x