Mengucap Kalimat Ini Jadi Salah Satu Cara Hapus Doza Zina Ungkap Ustadz Abdul Somad

- 25 Juni 2022, 23:51 WIB
Ustadz Abdul Somad/Mengucap Kalimat Ini Jadi Salah Satu Cara Hapus Doza Zina Ungkap Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad/Mengucap Kalimat Ini Jadi Salah Satu Cara Hapus Doza Zina Ungkap Ustadz Abdul Somad /Tangkap layar YouTube/Ustadz Abdul Somad Official.

Ustadz Abdul Somad menjelaskan tiga hal itu.

Salah satunya, kata Ustadz Abdul Somad, dari tiga itu selalu mengucapkan kalimat istighfar.

“Mengucapkan kalimat istighfar adalah penggugur dosa, termasuk dosa zina,” kata Ustadz Abdul Somad.

Ustadz Abdul Somad kemudian menjelaskan dua hal lainnya supaya dosa—termasuk dosa zina—terhapus.

Menurut Ustadz Abdul Somad, menghapus semua dosa termasuk dosa zina itu adalah dengan taubat.

Ustadz Abdul Somad berkata, adalah dengan menyesali perbuatan dosa.

“Pertama menyesal. Kedua istighfar, ketiga tekad untuk tidak mengulangi perbuatan dosa,” jelasnya.

Maka, kata Ustadz Abdul Somad, jika seseorang sudah pernah melakukan dosa, termasuk dosa zina, maka hendaknya cepat melakukan taubat.

“Kemudian menyesali atas perbuatannya, harus segera bertaubat kemudian perbanyak mengucap istighfar.”

“Ucapkan kalimat istighfar setiap saat dan berulang-ulang, agar dipermudah diberikan ampunan atas dosa zina yang pernah dilakukan,” jelas Ustadz Abdul Somad.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x