Salah Baca Al-Fatihah Seperti Ini Saat Sholat, Tidak Sah Kata Buya Yahya

- 17 Juni 2022, 13:05 WIB
Buya Yahya
Buya Yahya /Tangkapan Layar youtube.com/ Al-Bahjah TV

Apabila dibaca dengan cara yang salah, akibatnya sholat menjadi tidak sah kata Buya yahya

Buya Yahya membagikan cara benar membaca Al-Fatihah dalam sholat.

Lalu bagaimana cara membaca Al-Fatihah yang benar?

Dinukil dari channel YouTube Buya Yahya pada tanggal 25 Mei 2022, inilah cara benar baca Al-Fatihah dalam shalat.

Baca Juga: Apakah Benar Hari Kiamat Akan Terjadi di Hari Jumat? Begini Kata Ustadz Khalid Basalamah

Saat sedang membacakan Al-Fatihah saat sholat itu ada syaratnya.

Membaca Al-Fatihah juga merupakan salah satu syarat sah sholat.

Sedangkan membaca Al-Fatihah yang membuat sholat jadi tidak sah adalah, saat terlalu lama berhenti ditengah membaca Al-Fatihah.

“Kalau pun berhenti hanya untuk mengambil satu nafas, lebih dari satu nafas juga tidak boleh,” tegas Buya Yahya.

Bahkan Buya Yahya menegaskan, kalau mau menjeda bacaan Al-Fatihah dalam sholat, cukup hanya dengan sekali nafas saja.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini