Baca Ayat Ini Setelah Sholat agar Diberi Kemudahan Masuk Surga, Ini Penjelasan Syekh Ali Jaber

- 6 Juni 2022, 16:31 WIB
 Ilustrasi sholat
Ilustrasi sholat /Pexels/Thirdman

Syekh Ali Jaber mengatakan bahwa, seusai mendirikan sholat 5 waktu, maka baca 1 ayat ini.

“Selepas salam, baca ayat ini,” terang Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber mengungkapkan bahwa ayat yang dimaksud adalah ayat kursi.

“Rasulullah SAW bersabda, ‘Barang siapa yang membaca ayat kursi setiap habis sholat, dijamin masuk surga,” kata Syekh Ali Jaber.

Selesai mendirikan sholat, kata Syekh Ali Jaber, paling penting membaca ayat kursi.

Baca Juga: Naudzubillah! Sampai Kapanpun Orang Seperti Ini Tak Akan Pernah Diampuni oleh Allah kata Syekh Ali Jaber

“Terpenting untuk jangan ketinggalan ayat kursi dibaca habis sholat,” jelas Syekh Ali Jaber.

Pahala bagi orang yang mengamalkan ini kata Syekh Ali Jaber yaitu jaminannya adalah surga.

“Pahalanya jaminan masuk surga, dan tidak ada sesuatu yang menghalanginya kecuali menunggu mati,” ucap Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber juga menerangkan bahwa ketika kita hendak tidur, maka hendaklah untuk membaca ayat kursi ini.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah