Abi Quraish Shihab Bocorkan Ciri Utama Kalau Jodoh Sudah Dekat, Jangan Sia-siakan!

- 5 Juni 2022, 22:35 WIB
Quraish Shihab dalam acara Work-Life Balance dalam Islam (tangkapan layar YouTube)
Quraish Shihab dalam acara Work-Life Balance dalam Islam (tangkapan layar YouTube) /

Bahkan agama kita mengajarkan kalau pernikahan merupakan ibadah terpanjang sebagai manusia.

Setiap orang punya preferensi pasangan yang berbeda-beda. Tergantung bagaimana kita menyikapi makna jodoh ini.

Beberapa dari kita ada yang sudah menikah, ada juga yang masih mencari jodohnya.

Untungnya Abi Quraish Shihab punya kiat untuk mencari jodoh terbaik untuk kita.

Baca Juga: Amalan Anti Miskin dari Gus Baha, Hidup Penuh Berkah dan Bahagia, Cepat Amalkan!

Mantan Menteri Agama tersebut menjelaskan tentang tanda-tanda kalau jodoh kita sudah dekat.

“Jodoh dalam bahasa Indonesia bisa diartikan pasangan. Jadi misalkan kehilangan sepatu, bisa juga dikatakan jodoh sepatu,” terang Abi Quraish Shihab.

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube Najwa Shihab yang diakses 5 Juni 2022.

“Firman Allah: Segala sesuatu Kami ciptakan memiliki pasangannya, agar kamu sadar bahwa pencipta-Nya Tunggal Yang Maha Esa,” imbuhnya.

Dari ayat tersebut sudah jelas bahwa setiap orang punya jodoh masing-masing.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah