Rezeki Itu Bersanding dengan Ajal Kata Ustadz Adi Hidayat, Jangan Bingung, Ini Penjelasan Lengkapnya

- 5 Juni 2022, 22:10 WIB
Ustadz Adi Hidayat/Rezeki Itu Bersanding dengan Ajal Kata Ustadz Adi Hidayat, Jangan Bingung, Ini Penjelasan Lengkapnya
Ustadz Adi Hidayat/Rezeki Itu Bersanding dengan Ajal Kata Ustadz Adi Hidayat, Jangan Bingung, Ini Penjelasan Lengkapnya /Tangkap layar/YouTube Adi Hidayat Official

PORTAL SULUT — Ustadz Adi Hidayat menyebut rezeki pada seseorang bersanding dengan ajalnya sendiri.

Bagaimana maksud dari rezeki bersanding dengan ajal menurut Ustadz Adi Hidayat itu?

Dalam sebuah tausiahnya Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tentang rezeki dan ajal.

Baca Juga: Amalan Anti Miskin dari Gus Baha, Hidup Penuh Berkah dan Bahagia, Cepat Amalkan!

Ustadz Adi Hidayat atau yang kerap disapa UAH ini menjelaskan, rezeki seseorang bersanding dengan kematian.

Lebih dulu UAH menjelaskan kalau rezeki seseorang tak akan pernah tertukar dengan yang lain.

“Sudah Allah siapkan rezeki, tidak akan tertukar. Rezeki tidak akan tertukar,” jelas UAH, yang dikutip dari kanal YouTube Audio Dakwah pada Minggu 5 Juni 2022.

UAH lalu memaparkan maksud dari rezeki bersanding dengan ajal.

Ketika manusia masih berada di kandungan dalam usia empat bulan, kata UAH, manusia itu diperintahkan Allah dengan empat hal yang akan dibawa selama hidup di dunia.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah