Apakah Bisa Menghapus Dosa Kepada Orang yang Sudah Meninggal, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 2 Juni 2022, 22:19 WIB
Apakah Bisa Menghapus Dosa Kepada Orang yang Sudah Meninggal, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Apakah Bisa Menghapus Dosa Kepada Orang yang Sudah Meninggal, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat /YouTube Adi Hidayat Official/

"Jika kita sudah menemukan kelapangan dalam diri kita maka sepertinya kita telah meraih ampunan dari Allah SWT," ucap Ustadz Adi Hidayat

Baca Juga: Misteri Mata Air Ainul Hayat yang Tak Pernah Terungkap, Dipercaya Bisa Memperpanjang Usia Manusia

Ustadz Adi Hidayat mengatakan, ampunan itu telah kita raih, dosa itu telah dihapuskan maka muncullah dalam diri kita ke lapang dada.

"Satu perasaan lapang yang menjadikan perbuatan-perbuatan kita kemudian lebih terbuka, lebih nyaman, hubungan dengan keluarga yang ditinggalkan juga jadi lebih baik, dan tidak ada sekat lagi yang menjadikan kita merasa terganjal dengan itu kecuali bisikan-bisikan setan saja kurang lebih," tutup UAH.*

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah