Siapa Pun yang Berdoa di Tempat Ini akan Terkabul Menurut Ustadz Adi Hidayat, Tempat Apa Itu?

- 31 Mei 2022, 23:05 WIB
Ustadz Adi Hidayat mengungkapkan sebuah tempat untuk berdoa agar terkabul.
Ustadz Adi Hidayat mengungkapkan sebuah tempat untuk berdoa agar terkabul. /Youtube/Adi Hidayat Official

“Mihrab itu tempat paling cepat mengabulkan doa yang disebutkan dalam Al-Quran,” ungkap Ustadz Adi Hidayat.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, mihrab ini tidak harus ruangan besar dan mewah, yang penting cukup untuk letakkan sajadah.

Ada pun ruangan ini hanya dikhususkan untuk tempat beribadah kepada Allah, jangan yang lain kata beliau.

“Itu tempat cepat mengabulkan doa, itu mengapa tempat imam disebut mihrab, karena imam itu pemimpinya,” kata Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Bila Alami Mimpi Basah Segera Hindari Hal Seperti Ini! Buya Yahya: Itu Permainan Setan

Sama halnya jika imam berdoa di masjid selepas sholat kata beliau, jika doa imam tersebut diijabah maka mamum pun demikian.

Seperti itulah penjelasan mengenai tempat berdoa yang baik agar doa terkabul menurut Ustadz Adi Hidayat.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah