Jelang Kiamat, Makhluk Aneh Ini Akan Diciptakan Oleh Allah Kata Quraish Shihab

- 24 Mei 2022, 15:29 WIB
Quraish Shihab
Quraish Shihab /

Meyakini akan adanya hari kiamat, maka manusia berupaya untuk bisa bertaubat dan menjalankan perintah Allah serta menjauhi laranganNya.

Hari kiamat pasti akan datang dan dialami semua umat manusia bahkan seluruh alam semesta dan isinya.

Allah SWT berfirman dalam surat Al-A’raf ayat 197 mengenai hari akhir (kiamat) yang tidak ada satu orang pun yang mengetahui, kecuali Allah SWT.

Baca Juga: Baca Saat Tahiyat Akhir, Doa Pendek Ini Ampuh Hapuskan Semua Dosa Kata Syekh Ali Jaber

Quraish Shihab mengatakan bahwa kiamat itu memiliki tanda yang akan dirasakan bahkan dilihat dan disaksikan manusia.

Disebutkan oleh Quraish Shihab, bahwa kiamat terbagi dua yakni kiamat kecil dan kiamat besar.

Kiamat kecil itu datang kepada setiap orang saat kematian.

Siapa yang meninggal maka kiamat itu sudah datang kepadanya kata Quraish Shihab.

Baca Juga: Melakukan Sholat Dhuha di Waktu Ini, kata Ustadz Adi Hidayat Bukan Mendapat Pahala Melainkan Dosa

“Tapi kiamat itu baru kiamat kecil, karena bumi masih ada. Alam raya masih utuh,” kata Quraish Shihab dikutip Portalsulut.com dari terasgorontalo.com, pada Selasa, 24 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah