Gus Baha Beberkan Satu Nikmat Melebihi Dunia dan Seisinya, Simak Ulasannya di Sini!

- 11 Mei 2022, 12:19 WIB
ILUSTRASI GuS Baha menjelaskan tentang satu nikmat yang mengalahkan dunia dan seisinya
ILUSTRASI GuS Baha menjelaskan tentang satu nikmat yang mengalahkan dunia dan seisinya /Instagram/@kajian.gusbaha

PORTAL SULUT — Ada satu karunia yang jauh lebih baik dibandingkan dunia dan seisinya.

Beruntunglah umat Islam yang pernah melakukannya.

Namun sayangnya, banyak yang lupa mensyukurinya.

Baca Juga: Tanda ini Identitas Orang Selamat di Akhirat, Beruntung yang Punya kata Gus Baha

Padahal, jika karunia ini benar-benar disyukuri, niscaya beban dalam hidupnya dapat diatasi.
Karunia apakah yang lebih baik dari dunia dan seisinya?

Simak ulasannya dalam artikel ini. Ikuti hingga selesai agar mendapatkan manfaat setiap kebaikan.

Dalam salah satu ceramahnya, Gus Baha mengatakan, Rasulullah Muhammad SAW sembagai pembawa risalah, dari kehdupan yang dipenuhi kezaliaman menjadi penuh keimanan dan ketaatan kepada Allah SWT.

“Andaikan tanpa Rasulullah, wujud kami tidak ada gunanya. Karena kita hidup seperti hewan, wakunya makan, makan. Waktunya kawin, kawin,” tutur Gus Baha, seperti dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com Rabu 11 Mei 2022, dari kanal YouTube Berkah Nyantri diunggah 7 Mei 2022.

Gus Baha menjelaskan, salah satu baroka ajaran Nabi SAW adalah sujud kepada Allah SWT.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah