Amalan Ini Bisa Menghilangkan Azab Khubur Bagi Orang Tua Menurut Ustadz Khalid Basamalah

- 21 April 2022, 04:05 WIB
Ustad Khalid Basalamah - menjelaskan amalan yang meringankan beban orang tua
Ustad Khalid Basalamah - menjelaskan amalan yang meringankan beban orang tua /

PORTAL SULUT – Ustadz Khalid Basamalah menjelaskan soal amalan yang bisa menghilankan azab kubur orang tua yang sudah meninggal.

Dalam tausiyahnya Ustadz Khalid Basamalah, mendapat pertanyaan dari salah satu jamaah.

Bermula dari pertanyaan, amalan apa yang bisa dilakukan buat diri sendiri dan orang tua yang telah meninggal agar diringankan azab kuburnya.

Baca Juga: Quraish Shihab Jawab Pertanyaan Anak, Ada Berapa Pintu Surga dan Neraka dan Siapa Penciptanya?”

"Apakah azab kubur kekal buat kaum muslimin?," tanya jamaah.

Ustadz Khalid Basamalah menjawab sebenarnya bukan hanya meringankan tetapi bisa dihilangkan azab kubur itu.

Lantas, Amalan yang bagaimana yang bisa menghilangkan azab kubur?

Dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari Youtube Taman Surga.Net, yang diunggah 8 November 2017, Ustadz Khalid Basamalah mengatakan seorang anak sering beristighfar kepada Allah untuk orang tuanya. "Dia sering beristighfar, Ya Allah ampunilah kedua orang tuaku,” kata Ustadz Khalid Basamalah.

Baca Juga: Quraish Shihab Jawab Pertanyaan Anak, Allah, Kok Dimana-Mana, Padahal Allah Cuma Satu?”

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x