Ini yang Terjadi pada Jiwa Suami Jika Istri Menolak Berhubungan Biologis, Menurut Ustadz Khalid Basalamah

- 19 April 2022, 10:11 WIB
Ustadz Khalid Basalamah
Ustadz Khalid Basalamah /YouTube Taman Surga.Net

“Sperma itu komposisinya termasuk ada api, panas. Jadi jika dia tidak ditumpahkan larinya ke emosi,” kata Ustadz Khalid Basalamah dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari video di kanal YouTube Mathente yang diunggah pada 26 Juli 2019.

Dengan demikian kata beliau, jika suami suka marah-marah, maka itu ada hubungannya dengan kualitas hubungan suami istri di kamar.

Sementara jika sperma suami tumpah, maka emosi suami seketika redah kata Ustadz Khalid Basalamah.

“Masalahnya karena biologis, betul ini, masalah luar biasa,” ujar Ustadz Khalid Basalamah.

Menurut Ustadz Khalid Basalamah, kebutuhan biologis yang tak terpenuhi akan mempengaruhi kejiwaan seorang laki-laki.

“Makanya biologis itu bagi laki-laki tidak bisa ditunda, bagi perempuan bisa,” tegasnya.

Lantas beliau mengungkapkan berapa lama wanita bisa tahan tidak berhubungan biologis dengan suaminya.

Hal itu didasarkan pada kisah di zaman sahabat Umar Bin Khattab, di mana ada seorang wanita  yang suaminya pergi bejihad selama berbulan-bulan.

Baca Juga: Ingin Tetap Segar Bugar Selama Menjalankan Ibadah Puasa? Ini Tips Menjaga Agar Energi Tetap Stabil

Hal itu membuat kebutuhan biologis wanita itu tidak terpenuhi selama 4 bulan lamanya.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah