BAHAYA TIDUR PAGI! Ini Efeknya Kata Gus Baha

- 11 April 2022, 11:32 WIB
Ilustrasi tidur pagi
Ilustrasi tidur pagi /Pexels/Ivan Oboleninov

PORTAL SULUT - Bahaya tidur pagi, Gus Baha menjelaskan bahwa rezeki bisa terseret jauh dari kehidupan kita.

KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha menjelaskan tidur di waktu pagi bisa membuat rezeki seret.

Dilansir dari dari kanal Youtube Dakwah Digital ini penjelasan Gus Baha secara rinci soal waktu tidur yang mengakibatkan rezeki seret.

Baca Juga: Inilah Wasilah Agar Hajat Cepat Terkabul Menurut Syekh Ali Jaber

Kiai asal Rembang, Jawa Tengah ini menjelaskan, jika tidur di waktu yang tidak tepat akan sangat mempengaruhi rezeki.

Ulama ahli tafsir Alquran dan ilmu fiqih ini mengungkapkan, ada waktu yang sangat tidak tepat digunakan untuk tidur.

Karenanya, jika waktu tersebut digunakan hanya untuk tidur, rezeki akan menjadi seret dan tidak mendapat berkah Allah.

Selanjutnya, Gus Baha mengisahkan soal Nabi Idris As yang kerap melihat cahaya matahari.

"Kisah Nabi Idris, beliau mulia karena sering melihat cahaya matahari," kata Gus Baha.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah