Pentingnya Ilmu Agama dalam Mendidik Anak, Kalau Tidak Bagus Agamanya Tidak Ada Gunanya Kata Ustadz Dasad Lati

- 1 April 2022, 17:25 WIB
Ustadz Dasad Latif
Ustadz Dasad Latif /PMJ News

Dilansir dari kanal YouTube Das’ad Latif, Jumat 1 April 2022 dengan judul tuntunan islam dalam mendidik anak.

 
Manfaat lain dari mendidik anak dengan ilmu agama adalah agar dapat mendoakan dan menyelamatkan orang tuanya ketika telah tiada.

 
“Kalau tidak bagus agamanya, tidak ada gunanya nanti tu anak ketika kita meninggal,” ujar Ustadz Dasad Latif.

Bahkan menurut Ustadz Dasad Latif, jika anak tersebut kelak menjadi seorang anggota DPR atau pejabat Pemerintah dengan pendidikan yang tinggi dan berbagai macam gelar.

 
Tidak aka nada gunnanya jika tanpa ada pendidikan agama bag anak tersebut.

 
“Tidak ada gunanya semua gelar tersebut untuk orang tuanya ketika meninggal,” ujar Ustadz Dasad Latif.

 
Menurut Ustadz Dasad Latif, mendidik anak dengan ilmu agama sudah ada dan telah dijelaskan semuanya dalam Al-Quran.

Sehingga, para orang tua yang memiliki anak agar membaca dan menerapkan ilmu agama yang ada dalam Al-Quran kepada buah hatinya.

Baca Juga: TERPILIH, Tahun Kelahiran 4 Shio Ini Dikatakan Astrologi Cina Paling Setia, Ada Shio Kamu?

 
“Silahkan baca buku pedoman pendidikan anak,”

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah