Belum Tahu Niat dan Tata Cara Mandi Bersih Puasa Ramadhan? Yuk Simak Penjelasan Lengkap di Sini!

- 30 Maret 2022, 17:41 WIB
Belum Tahu Niat dan Tata Cara Mandi Bersih Puasa Ramadhan? Yuk Simak Penjelasan Lengkap di Sini!
Belum Tahu Niat dan Tata Cara Mandi Bersih Puasa Ramadhan? Yuk Simak Penjelasan Lengkap di Sini! /pixabay/Olichel

Bila dilarutkan berikut ini tata cara mandi wajib untuk perempuan:

1. Membaca niat mandi wajib..

2. Membersihkan telapak tangan sebanyak 3 kali, lalu membersihkan organ vital.

3. Bersihkan organ vital dengan tangan kiri.

4. Setelah itu, cuci tangan dengan menggosok-gosoknya dengan sabun atau tanah.

5. Lakukan gerakan wudhu sebagaimana gerakan wudhu ketika hendak sholat.

6. Bilas kepala dengan mengguyur air sebanyak 3 kali.

7. Bilas seluruh badan dengan air, dimulai dari sisi kanan, lalu ke sisi tubuh kiri. Pastikan seluruh lipatan kulit ikut dibersihkan.

Itulah tata cara serta niat untuk mandi menyambut puasa Ramadhan 2022.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah