Gus Baha Bilang Dzikir Singkat ini Dapat Selamatkan Kamu dari Panasnya Api Neraka, Auto Penghuni Surga

- 26 Maret 2022, 08:09 WIB
Gus Baha menjelaskan dzikir membebaskan dari api neraka.
Gus Baha menjelaskan dzikir membebaskan dari api neraka. /YouTube Narasi

Bahkan ketika sudah mendekam dalam panas api neraka, orang tersebut masih saja merapalkan dzikir tersebut berulang kali.

“Ketika dia mati dan masuk neraka, itu masih membaca dzikir,” kisah Gus Baha.

Bahkan ketika sudah masuk neraka dzikir ini masih terus berkumandang dari mulutnya. 

Di dalam neraka, di mana orang itu membaca dzikir, semua malaikat pun turut mendengarkannya.

Mendengar hal tersebut, Allah pun memerintahkan malaikat Jibril untuk mencari siapa gerangan yang berdzikir di neraka itu.

Baca Juga: 9 Weton Paling Bahagia April Nanti, Rezeki dan Uang Mengalir Deras dan Beruntung Setiap Saat

Lalu ditanyakanlah, kenapa orang itu masih tetap menyenandungkan dzikir kendati sudah mendekam di neraka.

Orang itu pun menjawab: “Tidak ada dzat selain Allah yang Maha Pengasih.”

Orang itu berkata kepada malaikat Jibril kalau Allah adalah Maha Pengasih, yang akan memberikan kasih di manapun itu.

Bahkan Allah pun akan memberikan kasih terhadap orang-orang di neraka.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah